Tips Merias Wajah untuk Kulit Berminyak

Penampilan dengan tata rias wajah yang sempurna dalam setiap kesempatan merupakan suatu tuntutan yang harus dilakukan setiap perempuan. Namun apa yang terjadi bila wajah kita malah berantakan memakai make up yang tidak cocok dengan jenis kulit kita. Make up tidak bertahan lama terkena cucuran keringat. Wajah menjadi mengkilat dan tidak sedap dipandang mata.


Untuk mengatasi hal itu, ikuti tips merias wajah untuk kulit berminyak berikut ini ;
Pertama-tama anda harus membiasakan diri untuk selalu membersihkan wajah sebelum meriasnya dengan produk make up yang sesuai dengan jenis kulit anda. Setelah benar-benar bersih, anda bisa memakai make up kecantikan, pelembab bedak dan alas bedak yang cocok dengan warna kulit anda. Untuk menyerap minyak dan keringat pada wajah, anda bisa membubuhkan bedak tabur sampai merata hingga ke leher, kemudian lapisi dengan bedak padat.
Maka, penampilan dengan tata rias wajah anda akan sempurna.
Semoga tips di atas cocok dengan anda

Baca juga : cara memilih kosmetik , jenis kulit wajah anda »»  BACA SELENGKAPNYA .....

Silahkan anda baca juga artikel JERAWAT terkait berikut !



    5 komentar:

  1. wah kalo untuk laki2 yang kulitnya berminyak gimana mas? ada gak tips untuk menghilangkan atau paling tidak mengurangi minyak di wajah??? :D

  2. Bisa anda baca di label sidebar sebelah kanan mas (Tips mengatasi Kulit Wajah Berminyak), di situ ada cara2 mengatasi kulit berminyak, mudah-mudahan ada yang cocok.
    Terimakasih.

  3. makasih tipsnya mas, sangat bermanfaat bagi mereka yg berjerawat, dulu saya juga pernah tapi sekarang udah gak lagi hehehe :) nice blog you have fren :)

    6 tips alternatif meningkatkan alexa rank dan trafik blog anda

  4. Kulitku berminyak dan sensitif, jadi oleh dokter kulit disarankan pake bedak tabur saja, tanpa lainnya. manjur juga sih...

    Salam kenal... Tukeran link yuk, blog kita se-topik nih. Aku sudah pasang linkmu di blogroll, tapi kok feednya gak keluar ya? Kalo gak keberatan, pasang linkku juga yah. Thanks...

  5. Salam kenal juga, link anda sudah terpasang. Blog yg bagus.