Mengatasi Kulit Berminyak dengan Tepung Maizena



Kulit berminyak sangatlah mengganggu, selain biang timbulnya jerawat juga perlu perawatan yang ekstra.

Ada tips mudah dan sederhana untuk mengatasinya :
Anda bisa mencoba menggunakan tepung Maizena, kira-kira dua sendok teh dicampurkan dengan satu butir telur yang hanya diambil putihnya saja. 
Dicampur dan diaduk dengan rata, kemudian oleskan secara merata pada kulit wajah kita, dan diamkan selama 15-20 menit.
Nah, setelah itu bilas dengan air hangat, perlahan saja, sambil dipijit-pijit lembut. Lalu tuntaskan dengan air dingin.

Selamat mencoba, satu minggu satu kali atau boleh juga satu minggu dua kali.
»»  BACA SELENGKAPNYA .....

Silahkan anda baca juga artikel JERAWAT terkait berikut !



    0 komentar: