Mengatasi Kulit Wajah Berminyak


Kulit wajah berminyak membuat seseorang terganggu dengan keberadaannya, kadangkala sudah diatasi dengan berbagai macam krim dan rajin mencuci muka sampai 3x sehari, tetap saja minyak itu keluar.

Satu hal yang harus anda pahami, bahwa jenis kulit berminyak ini adalah tergantung pada kondisi gen seseorang, dan jikalau sudah berhubungan dengan gen, tidaklah mudah untuk menghilangkannya.
Seseorang yang mengalami hal ini biasanya membeli produk krim yang mengandung unsur penguras minyak.
Namun, pada faktanya, walaupun minyak tersebut sudah dikuras habis, ini malah akan memicu kemunculan minyak yang lebih banyak.
Dapat difahamikan maksud saya?
Jadi, yang anda butuhkan adalah produk yang mampu mengontrol keluarnya sel minyak tersebut, bukan untuk menghilangkannya.

Nah, untuk merawat kulit wajah yang berminyak saya sudah menulis beberapa artikel di Tips Mengatasi Kulit Wajah Berminyak.

Perawatan lainya, anda juga bisa melakukan pembersihan wajah sebanyak 2 kali sehari dengan produk yang mengandung great purifier.
Bisa juga dengan penggunaan toner yang tidak mengandung banyak astrigen atau acid.
Gunakan juga pelembab, bukan brarti kulit wajah yang berminyak tidak membutuhkan pelembab ya, asal jangan menggunakan produk pelembab yang mengandung minyak dan asam salisilat.

Kulit wajah berminyak jangan sampai menjadi beban buat anda, syukurilah karena setiap orang mempunyai keunikan tersendiri.
»»  BACA SELENGKAPNYA .....

Silahkan anda baca juga artikel JERAWAT terkait berikut !



    0 komentar: