Memang pada saat ini wajah orang tua kita sudah tidak berjerawat lagi, karena mereka sudah berusia lanjut atau dewasa, namun semasa remaja dulu apakah itu ibu, bapak atau kakek nenek kita pernah mengalami menderita jerawat.
Seperti yang dikatakan oleh pakar/ahli kulit yaitu Dr. Titi Moertolo, " bahwa timbulnya jerawat itu bisa diakibatkan dari faktor keturunan, bila orang tuanya berjerawat, maka anak-anaknya pun akan berjerawat pada masa pubertasinya"
Kalau begitu, ada kemungkinan jerawat yang anda derita ini merupakan hasil dari faktor genetika yang diturunkan dari orang tua anda. Karena sudah dijelaskan di atas ternyata jerawat bisa diturunkan secara genetika.
»» BACA SELENGKAPNYA .....
0 komentar:
Posting Komentar